Dibuat dari bahan batik cap dipadu katun ima premium yang adem, tidak terawang, lembut dan tidak kaku, dengan tekstur yang cantik, tidak ngeplak, dan menyerap keringat, menghasilkan kenyamanan yang ideal saat anda kenakan. Dengan detail kancing pinguin pada bagian belakang menjadikannya semakin menarik. Dapat dipesan dengan berbagai ukuran, memastikan semuanya spesial untuk anda.
- Bahan batik cap
- Bahan polos katun ima premium
- Detail pinguin kancing bagian belakang
- Resleting belakang
- Krah lubang kunci
- Casual & formal look
- Dapat dipesan sesuai ukuran pribadi anda
Cuci dengan detergen lembut , pisahkan dengan yang lain , jangan gunakan pemutih, setrika dengan suhu rendah
Warna produk pada foto dengan produk asli dipengaruhi oleh faktor pencahayaan saat pengambilan gambar dan resolusi display HP masing-masing. Kesamaan warna dengan produk asli adalah 90%.